12 April 2018 | Kegiatan Statistik Lainnya
Sejalan dengan
prioritas Nasional tahun 2018 yaitu" pengembangan dunia usaha dan
pariwisata" program perbaikan iklim investasi dan penciptaan lapangan
kerja dibutuhkan data investasi fisik atau pembentukan Modal tetap Bruto (PMTB) yang di agregasi menurut
institusi dan lapangan usaha, untuk memenuhi kebutuhan tersebut maka Badan
Pusat Statisti secara nasional melaksanakan kegiatan survei penyusunan
disagregasi pembentukan modal tetap bruto (PMTB). Untuk menyukseskan hal
tersebut BPS Kabupaten Tulungagung menggelar Rapat Koordinasi dan sosialisasi
di Hotel Crown Viktoria Jalan
Supriyadi 41 Tulungagung pada Kamis (12/4/2018).
Dalam
sambutannya, Sekretaris Daerah Kab.Tulungagung Ir. Indra Fauzi MM mengatakan bahwa salah satu dari 10
prioritas nasional adalah pengembangan dunia usaha dan pariwisata. Dengan
program-program diantaranya adalah pengembangan daerah wisata, industri,
kawasan khusus ekonomi dan peningkatan ekspor yang pada gilirannya akan dapat
meningkatkan ICOR Kab.Tulungagung.
Sementara itu Kepala BPS Tulungagung
Ir. Mohammad Amin MM dalam paparannya lebih menekankan pada pemahaman untuk
sangat peduli pada pengisian kuesioner dengan data-data yang benar "karena
ini Survei" bisa menjadikan faktor pengali yangg luar biasa kata Amin
kepada peserta yg rata rata juga sebagai responden potensial... bravo pmtb...
Berita Terkait
Rapat Sosialisasi dan Koordinasi Pelaksanaan SBH 2022
BPS Kabupaten Tulungagung menggelar Updating Ubinan SubRound II 2018
Sosialisasi Website BPS Kabupaten Tulungagung kepada OPD/Dinas di Kabupaten Tulungagung
Rapat Koordinasi Nasional BPS Seluruh Indonesia Tahun 2024
Rapat Koordinasi Pembahasan Rancangan Peraturan Bupati Terkait Satu Data Kab. Tulungagung
Koordinasi Desa Cantik dan Penyampaikan BRS Ketenagakerjaan Kabupaten Tulungagung 2024
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tulungagung (Statistics of Tulungagung Regency)Jl. Soekarno Hatta Kelurahan Kutoanyar Tulungagung 66215 - Jawa Timur
Indonesia
Telp (0355) 7629854
e-mail layanan : pst3504@bps.go.id
call center: 0851-7121-3504
Tentang Kami